
Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Alhamdulillah Segala Puji Bagi Allah SWT yang Telah Memberikan Rahmat dan Hidayah-Nya Kepada kita semua. sehingga kita dapat melaksanakan Website Sekolah. Sholawat dan salam kita limpah curahkan kepada junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW, Semoga kita mendapatkan syafaatnya fidunya hingga akhirot. aamiin. Sebagai lembaga pendidikan, SDN 4 Air Kumbang Desa Nusa Makmur Kecamatan Air Kumbang tanggap dengan perkembangan teknologi yang semakin berkembang. Dengan dukungan SDM yang di miliki sekolah ini berusaha untuk selalu siap berkompetisi dengan sekolah lain dalam pelayanan informasi publik. Teknologi Informasi Web khususnya, menjadi sarana bagi SDN 4 Air Kumbang untuk memberi pelayanan informasi secara cepat, jelas, dan akuntable. Dari layanan ini pula, sekolah siap menerima saran dari semua pihak yang akhirnya dapat menjawab Kebutuhan masyarakat, khususntya warga SDN 4 Air Kumbang.